Air Putih

Air Putih adalah zat cair yang terdiri dari molekul hidrogen dan oksigen dan merupakan zat yang sangat dibutuhkan tubuh. Air Putih pun baik untuk proses detoksifikasi atau pelepasan racun dalam tubuh sehingga air putih dipercaya menjadi antioksidan.

Air putih adalah air yang melalui proses pengolahan atau tanpa proses pengolahan yang memenuhi syarat kesehatan dan dapat langsung diminum. Air putih adalah air yang masih asli tanpa di campur dengan sesuatu apapun tidak berwarna dan tidak juga berbau.

Apa manfaat air putih untuk kesehatan tubuh ?

Mencegah Dehidrasi. Sendi dan Otot Lebih Sehat. Membantu Penurunan Berat Badan. Kulit Lebih Sehat.

Apa saja yang terkandung dalam air putih ?

Kandungan dalam Air Putih yang Bermanfaat Bagi Kesehatan Tubuh

Menurut Very Well Fit, air putih tidak mengandung kalori, karbohidrat, protein, lemak, kolesterol, serat, dan gula. Namun, air mengandung nutrisi natrium dan kalium, meskipun dalam jumlah yang sangat sedikit, yaitu 7 miligram (mg) natrium dan 2,37 mg kalium.

Air Minum